Seperti Yamaha Mio Smile dari Zack Motor yang laku terjual seharga Rp 20 juta, beberapa waktu lalu. “Mio Smile ini tahun 2008, kondisi istimewa karena dibangun ulang dengan berbagai part yang semuanya baru,” kata Ahmad Muzaki.
Kental Aura Thailand, Yamaha Mio Sporty Full Part 5VV, Intip Harganya
Jadi warna merah ini bukan repaint ya tapi orinya, beda deh warnanya kalau diperhatiin,”sambungnya. Lanjut, melirik fascia depan skutik lawas Yamaha ini juga makin nyentrik dengan sebuah spion dan keranjang tambahan milik Mio 5VV yang ditebus seharga Rp 500 ribu untuk kedua part tersebut.
Yamaha Mio Karbu Masih Dijual, Harga Barunya Mulai Rp20 Juta
Namun begitu, Mio dengan tampilan generasi awal itu masih dijual dalam kondisi baru di Filipina. Merujuk laman resmi Yamaha Filipina skutik ini juga diberi nama Mio Sporty. Bukan cuma tampilan bodi yang mirip, panel meter di area multi information display (MID) juga masih menggunakan jarum analog.
Be First to Comment