Meski memiliki bodi yang menarik, tak jarang pemiliknya memoles dan memodifikasinya dalam berbagai gaya. Gaya modifikasi satu ini bisa jadi pilihan bagi kamu yang ingin motor Mio Soul-mu tampak standar dan sesuai pabrikan tapi tetap menginginkan peningkatan atau upgrade. Umumnya perubahan hanya dilakukan pada bagian bawah seperti knalpot, ban dan velg dengan berbagai ukuran.
Namun, kebanyakan para pecinta motor matic untuk modifikasi satu ini merubah ban dan velg menggunakan ukuran yang lebih kecil dari pabrikannya.
Be First to Comment