Sebagai bikers, kamu harus tahu penyebab dan cara memperbaiki rem cakram motor yang blong. Selain itu ada beberapa hal lain yang menyebabkan fungsi rem cakram pada motor bekerja tidak maksimal. Berikut adalah bahasan lengkap soal penyebab dan cara memperbaiki rem motor yang blong. Kalau tidak diganti, efeknya jadi salah satu penyebab rem cakram motor yang blong.
Komponen ini meski tidak terlihat kasat mata namun harus rutin di cek, utamanya jika indikasi kampas rem sudah menipis. Nah, umumnya sepeda motor di Indonesia menggunakan DOT 4 yang memiliki titik didih hinga 230 derajat.
Nah, setelah tiga komponen tersebut sudah aman, belum tentu kamu bisa terbebas dari rem cakram motor yang blong. Jika sistem pengereman motor cakram kamu masuk angin, ada baiknya lakukan langkah-langkah berikut, agar bisa kembali optimal. Kemudian kendorkan sedikit baut pembuangan yang dipasang selang tadi dan kemudian kencangkanlah baut tersebut, dilanjutkan melepaskan tuas rem dan lakukan berulang-ulang langkah tersebut serta jangan lupa untuk memeriksa minyak remnya, bila habis segera tambahkan. Untuk tanda bila udara sudah keluar, kampas mulai maju sampai keduanya berhimpitan keras serta minyak rem turun ataupun habis. Jika kamu masih bingung dengan langkah di atas dan belum berhasil juga mengobati rem cakram motor yang blong, sebaiknya Moladiners langsung membawa sepeda motornya ke bengkel resmi.
Analisa Dealer Yamaha, Piringan Cakram jelek penyebab kampas rem Depan Mio M3 cepat aus
Apakah akan ada recall penggantian Cakram terhadap produk ini, R2M berharap pihak yamaha segera bertindak.
3 Cara Memperbaiki Rem Cakram Depan Motor yang Macet
Rem cakram sering kali dalam kondisi macet dan harus segera diperbaiki agar tak menimbulkan masalah. Hal ini membahayakan diri sendiri dan pengendara lain, terutama saat berkendara dalam keadaan cepat di jalan. Motor idealnya diservis secara berkala jika jaraknya sudah menempuh 4.000 km.
Hal ini akan meminimalisasi risiko kerusakan komponen yang tidak terdeteksi.
Motor yang jarang dibersihkan akan membuat komponen-komponen kecil namun vital cepat rusak. Selain sulit dibersihkan, bagian dalam rem juga rawan rusak jika terlalu banyak debu atau kotoran yang menempel.
Namun, jika tidak yakin untuk melakukannya, Anda dapat perbaikan di bengkel.
Ini Penyebab dan Cara Atasi Rem Cakram Depan Keras
Penyebab dan cara atasi rem cakram depan keras harus diketahui oleh pengendara agar tidak mengalami kecelakaan. Akibat lainnya, kendaraan jadi terasa berat saat berjalan atau didorong.- Karena KotoranKotoran merupakan penyebab utama dari rem cakram depan keras .
Rem Motor Terasa Keras dan Kurang Pakem? Ini Penyebab dan Solusinya!
Penyebabnya sendiri umumnya karena tumpukan kotoran di sekitar master rem atau usia komponen yang sudah berumur. “Efek dari adanya aus atau korosi ini yang bikin rem ‘masuk angin’ sehingga keras saat ditekan dan mengalami blong,” lengkapnya.
Be First to Comment