Baca Juga: Terlihat Sepele, Ini Risiko Baut Boks Filter Udara Motor Tidak Terpasang Lengkap “Apalagi kalau kotoran sudah mengenai throttle position sensor atau TPS, efeknya tenaga motor bisa seperti tertahan,” tambah Asep.
Ternyata Ini Penyebab Tarikan Mesin Motor Matic Jadi Lemot dan Berat
Namun umumnya, penyebab motor matic tarikannya jadi lemot dan berat berasal dari komponen di area CVT yang mulai aus. “Tapi umumnya, penyebab motor matic terasa berat dan lemot itu berasal dari roller yang sudah mulai aus,” tambahnya.
Penyebab Motor Matic Tarikan Berat dan Bergetar, Wajib Disimak
Motor matic secara umum menggunakan perangkat yang disebut CVT sebagai penyalur tenaga mesin ke roda belakang. Ketika proses ini berjalan lancar, maka tenaga yang dihasilkan dari pembakaran bisa disalurkan ke roda belakang dan menimbulkan dorongan.
Area CVT sebenarnya didesain sedemikian rupa agar tahan terhadap kotoran dan tidak ada celah untuk air masuk ke dalamnya.
Tak sekedar kotor atau berkarat, beberapa bagian di CVT ini juga wajib diperhatikan kondisinya.
Itu tadi dua penyebab motor matic tarikan berat dan bergetar pada RPM rendah.
Ternyata Ini Penyebab Tarikan Awal Motor Matic Terasa Berat
Karena, ada berbagai jenis masalah yang timbul pada motor matic jika jarang dirawat. Aliran bahan bakar yang tersendat, jadi sistem pengkabutan tidak maksimal,” kata Pardiman saat ditemui OtoRider.
Biasanya kita cek tekanan fuel pump, injector semprotannya masih kencang atau tidak, dan kondisi throttle body,” ucap Pardi sapaan akrabnya.
Tarikan Gas Motor Terasa Berat, Apa Penyebabnya?
Perawatan sepeda motor tak hanya pada tampilan luarnya saja, namun komponen mesin juga harus dirawat sebaik mungkin. Apabila kamu jarang merawat motor, bisa jadi feel berkendara akan terasa tidak nyaman. Tapi jangan khawatir dahulu, ada sejumlah aspek yang menyebabkan tarikan gas motor menjadi berat. Salah satu faktor utama tarikan motor terasa berat karena oli sudah lama tidak diganti.
Maka dari itu, jika CDI sudah mulai rusak usahakan untuk segera mengganti komponen tersebut agar sistem pengapian dapat kembali bekerja secara optimal. Akan tetapi oli yang jumlahnya melebihi kapasitas juga bisa menjadi salah satu penyebab beratnya tarikan motor.
Hal yang juga menyebabkan tarikan gas terasa berat karena ditemukan masalah pada rantai atau v-belt. Terkadang kotoran atau kerak sisa pembakaran yang tidak sempurna akan terkumpul di bagian kepala silinder.
Untuk mengatasinya, kamu harus membongkar bagian kepala silinder dan bersihkan kotoran atau kerak tersebut dengan menggunakan amplas kasar ataupun sekrap.
Be First to Comment