Press "Enter" to skip to content

Penyebab Motor Mio J Ngempos

Berawal di waktu siang badha dhuhur datang pelanggan mendorong motor Yamaha Mio j. Karena kerjaan sudah kelar untuk yang lain, langsung deh kita periksa motor Mio j ini. Setelah mendengar penjelasan dari Abang pelanggan tadi , perihal pertama kali yang dilakukan adalah periksaan busi motor, karena kebanyakan masalah pada motor Mio j ini terkadang busi kotor dan menjadi susah hidupnya.

Pemeriksaan kedua adalah tekanan kompresi pada mesin dengan cara menstarter menggunakan fungsi engkolan atau di genjot.

Perlu di ketahui peyebab ngempos pada motor Mio j ini biasanya disebabkan oleh ring piston bocor , klep bengkok , atau juga terdapat kotoran yang menghambat klep untuk menutup sempurna sehingga menimbulkan celah dan menyebabkan ngempos , ( hal ini sering di temui saat mengerjakan motor matic Yamaha). Mencoba mengengkol atau menyalakan menggunakan kaki secara terus menerus dan pastinya penuh kesabaran.

Awas.. Tenaga Yamaha Mio Bekas Bisa Ngempos Akibat Kerusakan Part Ini

Nah, jika kalian baru beli Yamaha Mio Bekas dan merasakan tenaganya ngempos, jangan terlalu panik. Buat yang belum tahu, slang vakum di Yamaha Mio fungsinya membuka katup keran bensin agar mengalirkan bahan bakar ke karburator.

Yamaha Mio Soul GT Mendadak Ngempos

Pertanyaan: Apa penyebab sepeda motor Yamaha Mio Soul GT 125 kadang-kadang “gasnya” kosong? Ini merupakan hal yang membuat pengendara merasa tidak nyaman dalam perjalanan, salah satunya terjadi pada Yamaha Mio Soul GT 125. Pemilik sebaiknya melakukan perawatan berkala motor ke bengkel terpercaya untuk menghindari kondisi seperti ini.

Baca Juga  Harga Motor Mio J Pink

Be First to Comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *