Press "Enter" to skip to content

Yamaha Mio Z Limited Edition

Kehadirannya sangat penting, terutama sebagai salah satu penerus dari skutik legendaris milik pabrikan garpu tala yaitu Yamaha Mio. Salah satu kelebihan skutik ini, telah dibekali teknologi Blue Core layaknya Yamaha N-Max, Mio M3, Soul GT, Fino 125, dan lain-lain.

YIMM menyediakan tiga warna pilihan yaitu putih Zuara, Hitam Zagoan, dan Merah Zuper.

Menariknya, khusus warna Merah Zuper berasal dari pilihan para konsumen Yamaha di Tanah Air.

Ketika itu sempat dilakukan sayembara ‘Mau Warna Apa’, dan akhirnya terpilihlah Merah Zuper lewat akun social media Yamaha Indonesia.

Jual Limited Edition 2 – Yamaha New Mio/Mio Smile – – Rextor Online Store

Kurva Timing Pengapian dalam CDI sudah dioptimalkan untuk kebutuhan harian (Racing Use). Koneksi antara CDI dengan laptop / komputer melalui kabel USB Kemudahan untuk memilih kurva timing pengapian yang terdapat di dalam CDI hanya dengan menggunakan obeng (tanpa perlu dihubungkan dengan laptop / komputer) Energi pengapian yang lebih besar dibandingkan dengan tipe Limited Edition 1 untuk menghasilkan tenaga dan akselerasi motor yang lebih kuat.

Baca Juga  Modifikasi Motor Matic Mio Z

Be First to Comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *